Cara Daftar Menjadi Member HPAI Cepat dan Mudah

Cara Daftar Menjadi Member HPAI Cepat dan Mudah

Cara Daftar Menjadi Member HPAI – Bagi Anda yang ingin menjadi member HPAI di kota Anda dan wilayah lain di Indonesia, Anda berada di situs yang tepat untuk segera mengetahui cara daftar member HPAI, baik untuk kebutuhan sendiri maupun untuk menjalankan bisnis sebagai agen.


Cara Daftar Member HPAI yang Cepat dan Mudah

Cara daftar menjadi member HPAI sangat cepat dan mudah.

Anda dapat mendaftar melalui kami sekarang juga, hanya dengan biaya pendaftaran Rp. 10.000 (dapat katalog & No ID) dan sudah memenuhi syarat member HPAI yang cukup mudah yaitu berusia 17 tahun ke atas dan memiliki identitas diri seperti KTP.

Baca juga:  7 Manfaat Menjadi Agen HNI

Dengan menjadi member, Anda akan mendapatkan diskon HPAI sekaligus sebagai agen (member) sehingga dapat mudah membeli produk HNI HPAI di stokis atau agenstok terdekat dimanapun.

Produk yang Anda beli dapat digunakan untuk kebutuhan Anda sendiri atau untuk dijual kembali kepada pelanggan atau mitra di jaringan Anda dengan harga produk yang lebih ekonomis.


Mengenal HNI HPAI

HNI, singkatan dari Halal Network International, merupakan salah satu perusahaan Bisnis Pemasaran Jaringan di Indonesia yang fokus pada penjualan produk-produk herbal.

Didirikan secara resmi pada tahun 2012, HNI HPAI memiliki tujuan utama untuk memasarkan dan menjayakan produk-produk halal dan berkualitas dengan landasan Thibbunnabawi (pengobatan ala Nabi saw).

Selain itu, HNI HPAI berusaha menciptakan pengusaha-pengusaha muslim di Indonesia untuk memajukan ekonomi umat melalui kewirausahaan.


Keunggulan Produk HNI HPAI

Produk HNI HPAI terbagi dalam beberapa kategori, di antaranya produk herbal, minuman kesehatan, serta produk kosmetik dan perawatan rumah tangga.

Produk-produk ini aman dan memiliki keunggulan sebagai berikut:

Baca juga:  HNI Bisnis Network Marketing Syariah Milik Muslim

1. Cocok untuk Semua Usia

Sebagian besar produk HNI HPAI aman dikonsumsi oleh semua usia, mulai dari bayi hingga lansia.

2. Tidak Ada Efek Samping

Semua produk HNI HPAI 100% murni dan alami tanpa bahan sintetis, sehingga tidak menyebabkan efek samping.

3. Tidak Ada Overdosis

Produk herbal HNI HPAI tidak memiliki overdosis, asalkan dikonsumsi sesuai dengan petunjuk penggunaan.

4. Substitusi dan Salin Melengkapi

Produk HNI HPAI dapat saling menggantikan atau melengkapi satu sama lain.

5. Produk Herba Nutrisi dan Herba Terapi

Terbagi menjadi dua kategori, produk herba nutrisi cocok untuk digunakan sehari-hari, sedangkan produk herba terapi digunakan saat ada masalah kesehatan.


Keuntungan Menjadi Member HPAI

Banyak keuntungan yang bisa Anda dapatkan setelah menjadi member HPAI, seperti mendapatkan diskon pada produk yang Anda beli untuk kebutuhan pribadi, menjadi penjual atau menjalankan bisnis produk HNI HPAI baik secara offline maupun online, serta mendapatkan poin untuk setiap penjualan produk yang dapat dihitung sebagai bonus setiap bulannya.

Baca juga:  Mengenal Profil HNI HPAI dan Keunggulannya

Selain itu, Anda juga bisa mempelajari lebih lanjut tentang keuntungan menjadi member HPAI.


Fasilitas Member HNI HPAI

Setelah menjadi member HPAI, Anda akan mendapatkan fasilitas berupa kartu agen (member),  katalog produk, dan panduan sukses.

Selain itu, Anda dapat mendalami informasi HNI HPAI melalui aplikasi digital resmi yang dapat diunduh di smartphone Anda.

Anda juga akan mendapatkan bimbingan dari mentor jaringan Anda untuk menjalankan bisnis dengan sukses.


Cara Daftar Menjadi Member HPAI

Cara daftar menjadi member HPAI dan mendapatkan Kartu Diskon (no ID) sangatlah mudah. Anda dapat mendaftar secara online dengan langkah-langkah berikut:

  • Isi formulir pendaftaran dengan lengkap.
  • Setelah berhasil dikirim dan mendapatkan jawaban, lakukan pembayaran biaya registrasi member sebesar Rp. 10.000.
  • Setelah proses pendaftaran selesai, no ID akan segera dikirim ke Anda.

Demikian cara daftar menjadi member HPAI yang sangat mudah dan terjangkau. Selamat bergabung di Komunitas Halal Network HNI!

Cara Daftar Menjadi Member HPAI


3 pemikiran pada “Cara Daftar Menjadi Member HPAI Cepat dan Mudah”

  1. Kalau belom 17 tahun bisa daftar ga, kaya misalnya 17 tahun kurang 2 bulan, gitu?

    Balas

Tinggalkan komentar

error: Content is protected !!
Whatsapp
Ada yang bisa Kami bantu ?